You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Plajan
Desa Plajan

Kec. Pakis Aji, Kab. Jepara, Provinsi Jawa Tengah

PEMASANGAN BALIHO SEBAGAI WUJUD TRANSPARANSI APBDES DESA PLAJAN TAHUN 2021

Administrator 30 Maret 2021 Dibaca 12 Kali
PEMASANGAN BALIHO SEBAGAI WUJUD TRANSPARANSI APBDES DESA PLAJAN TAHUN 2021

Transparansi untuk Pengelolaan keuangan yang transparan dan akuntabel sesuai dengan peraturan dan perundang undangan yang berlaku.Informasi terkait Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa di tahun 2021 ini terpampang jelas dalam papan informasi publik yang dipasang di tempat strategis serta dapat dilihat atau diunduh melalui website Desa Plajan.

 

Sebagai informasi kepada masyarakat semua sumber pendapatan desa, baik Pendapatan Asli Desa , Dana Desa (DD), Alokasi Dana Desa (ADD) Bantuan Keuangan Kabupaten, Bagi Hasil Pajak dan Retribusi (BHPR) dan Pendapatan lain-lain yang sah serta semua pembelanjaan Pemerintah Desa ditampilkan dalam papan informasi tersebut.Mengenai APBDes baik pengalokasian, penggunaan hingga rincian anggaran kegiatan yang telah dilakukan dan dilaksanakan oleh Pemerintah desa, kejujuran dan transparansi sebagai wujud Pemerintah Desa yang bersih, dengan kejujuran dan transparansi anggaran. Maka dari itu melalui pemasangan papan informasi transparansi dana APBDes tersebut masyarakat khususnya Desa Sumber bisa turut serta mengawasi langsung pembangunan di desa

Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image